Ketua IKAPPI Abdullah Mansuri kritik pernyataan Gus Miftah yang menyebut 'goblok' pada pedagang kaki lima. Ia mendesak klarifikasi dan permintaan maaf.
Miftah Maulana (Gus Miftah) minta maaf setelah dikecam karena mengolok-olok pedagang es teh. Miftah juga minta maaf karena telah bikin gaduh di masyarakat.
Viral video aksi penjambretan handhpone milik penjual es teh di Gunung Putri, Bogor. Korban bahkan terseret hingga jatuh di jalan saat mempertahankan HPnya.