Juventus mengalahkan Bologna dalam lanjutan Liga Italia. Pelatih Luciano Spalletti menegaskan ini hasil yang sangat penting dalam persaingan ke pentas Eropa.
Allegri menyebut Milan masih berproses menjadi lebih baik meski baru mengalahkan Roma 1-0. Rossoneri masih belum tampil konsisten selama 90 menit penuh.
Bruno Fernandes menanggapi kritik soal trofinya yang masih sedikit di Manchester United. Ia menegaskan kualitas pemain tak hanya diukur dari jumlah trofi.
Francesco Totti mengakui momen ia gantung sepatu cukup traumatis. Eks kapten AS Roma itu merasa kehilangan arah setelah berhenti berkarier sebagai pesepakbola.