detikNews
Polisi Masih Selidiki Pemasang Spanduk PKS-Khilafah Islamiyah
"Kita ingin tahu yang masang-masang (spanduk) itu siapa? Kan tanpa izin, bikin resah masyarakat juga itu," kata Irjen Setyo Wasisto.
Kamis, 07 Jun 2018 16:23 WIB







































