detikNews
Satu Tewas, Warga Condet Takut Banjir Besar Terulang Lagi
Banjir besar di Jalan Raya Condet RT 13 RW 5, Jakarta Timur menyebabkan satu orang tewas. Warga takut banjir besar itu akan terulang.
Kamis, 13 Okt 2005 13:50 WIB







































