detikNews
Menjelang Tengah Malam, Jokowi Deklarasikan Dukungan Organisasi Pemuda
Kesibukan capres PDIP Joko Widodo (Jokowi) untuk menggalang koalisi ditutup dengan mendeklarasikan dukungan dari berbagai organisasi pemuda. Hal ini ia lakukan menjelang tengah malam.
Rabu, 14 Mei 2014 02:23 WIB







































