Masa perpanjangan PPKM level 4 berakhir hari ini, Senin (9/8). Anggota Komisi IX DPR, Saleh Partaonan Daulay, memprediksi pemerintah akan memperpanjang kembali.
Jokowi beri catatan khusus bagi para menterinya menyikapi keputusan perpanjangan PPKM Level 4 hingga 2 Agustus 2021. Mulai dari bansos hingga obat dan vitamin.
PPKM level 4 akan berakhir pada 2 Agustus 2021. Wakil Ketua Komisi IX DPR RI, Melkiades Laka Lena, menilai bisa saja kebijakan itu diteruskan dengan catatan.
Purwakarta ditetapkan sebagai daerah yang berstatus PPKM Level 4 naik. Padahal angka kematian dan keterisian RS di bawah 10% dan kasus aktif hanya 47 orang.
Taman Safari Indonesia (TSI) di Bogor, Jawa Barat berharap pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level 4 yang berakhir besok tidak berkepanjangan.