detikNews
200 Ribu Warga El Salvador Terancam Dideportasi dari Amerika
Pemerintah AS mengumumkan berakhirnya status perlindungan khusus bagi 200 ribu imigran El Salvador yang telah lama bermukim. Mereka pun terancam dideportasi.
Selasa, 09 Jan 2018 15:25 WIB







































