Sepakbola
Copa America: Suarez dan Cavani Bikin Gol, Uruguay Hajar Ekuador
Uruguay mengawali Copa America 2019 dengan meyakinkan. Menghadapi Ekuador, Luis Suarez dkk meraih kemenangan telak 4-0.
Senin, 17 Jun 2019 09:33 WIB







































