Pasangan ganda putra Indonesia Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri sukses menembus final Korea Open 2025. Fajar/Fikri bertekad merebut gelar juara yang kedua.
Acosta unggul dari para rival dalam sesi latihan bebas kedua MotoGP Jepang 2025. Sementara itu Marquez selaku pimpinan klasemen hanya berada di urutan ketiga.