detikInet
Rudiantara, Dedengkot Telekomunikasi yang Jadi Menkominfo
Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla menyebut nama Rudiantara sebagai Menteri Komunikasi dan Informatika di Kabinet 'Kerja'. Sebagai seorang profesional Rudiantara adalah dedengkot di industri telekomunikasi.
Senin, 27 Okt 2014 07:55 WIB







































