Mendapat dukungan dari Partai Golkar, Bobby Nasution, yang merupakan menantu Presiden Joko Widodo, menyatakan siap menjadi eksekutor perubahan di Medan.
Kahiyang Ayu dan Bobby kompak memposting foto kebersamaannya dengan kedua anaknya. Postingan mereka pun dibanjiri ucapan selamat dari sahabat dan rekan artis.
Penghitungan suara di TPS lokasi cawalkot Medan Bobby Nasution memilih telah selesai. Hasilnya, Bobby-Aulia unggul atas Akhyar Nasution-Salman Alfarisi.
Gerindra resmi menyatakan dukungan kepada Bobby Nasution untuk maju sebagai bakal calon wali kota Medan. Kini, Bobby telah mengantongi dukungan 4 parpol.