detikNews
Prangko Kertas dan Emas Kisah Cinta Habibie-Ainun Dijual Massal PT Pos
Presiden RI ke-3 BJ Habibie memesan prangko untuk memperingati 8 windu perjalanan cintanya bersama sang istri, Ainun. Prangko ini akan didistribusikan PT Pos.
Kamis, 12 Sep 2019 13:03 WIB







































