Wolipop
Baru Dirilis, Gaun Pengantin Istri George Clooney Langsung Ditiru Desainer
Gaun pengantin yang dipakai Amal Alamuddin saat menikah dengan George Clooney baru saja terungkap. Desainer asal New York ini pun bergerak cepat. Sadar gaun tersebut akan banyak dicari, desainer itu pun langsung membuat versi serupa hanya saja harga jualnya lebih terjangkau.
Kamis, 02 Okt 2014 13:36 WIB







































