detikHot
Timo Tjahjanto Berikan Karakter Brutal untuk Joe Taslim
Jika dalam 'The Raid' Joe Taslim mendapatkan karakter seorang pemimpin tim elit dalam penggerebekan gembong narkoba, maka untuk film selanjutnya akan sangat berbeda. Sutradara Timo Tjahjanto memberikan karakter brutal di film 'The Night Comes for Us'.
Selasa, 19 Mar 2013 16:30 WIB







































