THR pensiunan 2021 bakal cair lebih cepat. Menteri Keuangan Sri Mulyani bilang pencairan THR PNS aktif dan pensiunan dicairkan 10 hari jelang Idul Fitri.
Tunjangan hari raya (THR) dan gaji ke-13 PNS terancam tak cair. Pemerintah lebih memprioritaskan anggaran belanja negara untuk menanggulangi virus corona.