detikNews
Total 4 Orang Tewas Akibat Banjir di Sulsel
Banjir yang melanda Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan lagi-lagi menelan korban jiwa. Dengan demikian tercatat 4 warga tewas akibat banjir yang merendam kota sutera ini.
Kamis, 01 Agu 2013 00:01 WIB







































