Jose Mourinho lagi tak akur dengan Gareth Bale. Darren Bent, yang pernah membela Tottenham Hotspur, tidak kaget dengan situasi itu. Ia sudah memprediksinya.
Ben Davies dan Ozan Kabak menjadi rekrutan terbaru Liverpool. Lantas, apakah keduanya akan menjalani debut kala The Reds bersua Manchester City akhir pekan ini?
Salah satu misi NASA yang sangat penting akhirnya mendapatkan tumpangan. NASA menggandeng SpaceX untuk meluncurkan proyek mempelajari sejarah alam semesta.