detikNews
Terancam Hukuman 5 Tahun Bui, Lia Eden Berdoa
Pemimpin Kerajaan Tuhan, Samsuryati alias Lia Aminuddin alias Lia Eden, terancam hukuman 5 tahun bui. Dia didakwa pasal 156a KUHP tentang penodaan terhadap agama yang dianut di negara Indonesia.
Selasa, 24 Mar 2009 15:06 WIB







































