detikTravel
Mengintip Tempat Mandi Dewi Rengganis
Gunung Argopuro di Jember, Jatim memiliki 2 puncak salah satunya adalah Puncak Dewi Rengganis. Sebelum puncak, ada Danau Taman Hidup yang konon pernah menjadi tempat mandi Dewi Rengganis.
Senin, 05 Nov 2012 18:20 WIB







































