detikHealth
32 Muda Mudi 'Gila' Siap Bikin Perubahan di Indonesia
Setelah menjalani masa pelatihan secara intensif selama tujuh minggu di Jakarta dan Bandung, Pencerah Nusantara siap berangkat ke daerah penugasan masing-masing. Dengan 'gila' semangat dan tekad, muda mudi ini siap menjadi agen perubahan kesehatan Indonesia.
Kamis, 25 Okt 2012 16:40 WIB







































