detikNews
Ini Gaya Pengendara 'Bertempur' Melawan Banjir di Jl Gatot Subroto
Genangan bermunculan di Jakarta pagi ini. Hujan semalam ditambah kali yang meluap membuat air naik hingga ke jalan. Pagi ini Jakarta bak medan tempur.
Rabu, 29 Jan 2014 10:26 WIB







































