detikNews
Warga AS di Israel Pilih Romney
Warga AS yang tinggal di Israel mendukung capres dari partai Republik, Mitt Romney. Mereka mendoakan Romney akan mengalahkan Barack Obama yang dianggap tak baik untuk Israel dan Amerika.
Selasa, 06 Nov 2012 15:13 WIB







































