detikNews
Refly Harun Gaungkan Gerakan Tolak Presidential Threshold
Refly Harun menginisiasi gerakan menolak presidential threshold. Refly menilai presidential threshold menjadikan demokrasi kriminal dalam kontestasi pilpres.
Rabu, 01 Des 2021 18:28 WIB