detikFinance
Tolak Diakuisisi SCTV, Direksi & Komisaris Indosiar Mundur
Seluruh anggota Direksi dan dewan Komisaris PT Indosiar Visual Mandiri Tbk (IDKM) resmi mengundurkan diri dan membebastugaskan tanggung jawab mereka atas operasional perseroan.
Rabu, 29 Jun 2011 10:30 WIB







































