detikNews
Aritonang: Keuangan BPK Diaudit Akuntan Publik
Tak ada jeruk makan jeruk. Demikian juga dengan BPK, yang bertugas mengaudit keuangan lembaga pemerintah dan milik pemerintah, tak melakukan audit terhadap lembaganya sendiri.
Rabu, 22 Jun 2005 16:55 WIB







































