detikInet
Performa Bisnis RIM Turun di Bawah Perkiraan
RIM memang membukukan pendapatan USD 4,9 miliar pada Q1 tahun fiskal 2012. Tapi jika berkaca pada kuartal sebelumnya, performa bisnis si produsen BlackBerry menurun. Hasil ini bahkan lebih buruk dari yang diperkirakan sebelumnya.
Jumat, 17 Jun 2011 14:17 WIB







































