Kisah Sarmo dan Jamin menghentikan kereta dengan kibaran kaus saat menemukan rel putus di Blora jadi salah satu momen menarik di tahun ini. Berikut kisahnya.
PT KAI bakal memberhentikan operasional Kereta Api (KA) Argo Parahyangan pada 1 Februari 2025 mendatang. Nantinya, layanan akan digantikan oleh KA Parahyangan.