detikNews
PDP Minta Pemilu Ditunda
Partai Demokrasi Pembaruan (PDP) menyarankan KPU untuk menunda pemilu. Masalah daftar pemilih yang diduga masih banyak keliru, bisa mengacaukan pemilu 9 April 2009.
Kamis, 02 Apr 2009 16:37 WIB







































