Parpol berlomba menarik simpati korban banjir. Termasuk FKB DPR RI yang mengumpulkan Rp 100 juta dari anggotanya untuk disumbangkan kepada korban banjir.
Penampungan massal saat ini sedang dipersiapkan Pemprov DKI untuk menampung para korban banjir yang masih mengungsi di tempat yang tidak layak. Di mana saja?