detikNews
Begini Strategi Jitu Kabasarnas Optimalkan Pencarian Jenazah Korban AirAsia QZ8501
Kepala Basarnas Marsekal Madya FHB Soelistyo mengungkapkan strateginya untuk menemukan seluruh jenazah korban AirAsia QZ8501. Seluruh tim pencari diperintahkan untuk menyisir dari sektor terluar pencarian, baru kemudian ke sektor inti.
Selasa, 06 Jan 2015 10:10 WIB







































