detikNews
Sekjen DPR Diperiksa KPK, Jadi Saksi Politisi Golkar & PPP
Sekjen DPR, Nining Indra Saleh, memenuhi panggilan penyidik KPK. Nining akan diperiksa sebagai saksi untuk sejumlah politisi asal Golkar dan PPP dalam perkara dugaan suap pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia (BI).
Kamis, 14 Okt 2010 12:31 WIB







































