detikFinance
Sri Mulyani Janji Benahi Aparat Pajak
Setelah kebobolan kasus markus pajak Rp 28 miliar yang melibatkan aparat pajak Gayus Tambunan, Menteri Keuangan Sri Mulyani berjanji untuk memperbaiki aparat pajak dan sistem pengawasannya.
Senin, 05 Apr 2010 14:53 WIB







































