detikNews
Hampir Semua Orang di Ombudsman Pernah Dapat 'Jatah' dari Azlaini
Wakil Ketua Ombudsman nonaktif Azlaini Agus dikenal memiliki sikap pemarah dan suka melontarkan makian. Kepada bawahan hingga koleganya pun ia tak segan-segan marah-marah jika tak merasa nyaman.
Jumat, 29 Nov 2013 13:25 WIB







































