"Nanti akan kami juga mengusulkan supaya libur Idul Fitri, libur Tahun Baru nggak ada -5 atau +5 atau -10 atau +10 mungkin diperpendek saya kira," kata Tjahjo.
Menteri PAN-RB Tjahjo Kumolo menyarankan untuk mengevaluasi libur dan cuti bersama 2021. Pasalnya kasus COVID-19 masih tinggi meski vaksin juga tengah berjalan.