detikNews
Hidup Damai di Ambon Manise
Setiap insan di muka bumi ini mendamba hidup damai. Damai menjadi prasyarat merdekanya setiap insan dalam menjalankan kewajiban dan peroleh haknya.
Senin, 12 Sep 2011 08:48 WIB







































