Dalam survei, Antapani disebut menjadi daerah paling bahagia di Kota Bandung. Di tengah 'kebahagiaan' itu warga Antapani kompak mengeluh soal krisis air.
Aliran air PDAM menyerupai 'sirup' merah ditemukan di tiga rumah warga di RW 6 Astanaanyar Kota Bandung. Namun, warga tidak langsung melaporkan temuan tersebut.
Petugas dari Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Selatan mengevakuasi sarang tawon yang menyelimuti toren air atau tangki air.