detikOto
Polisi: Tilang Elektronik Diberlakukan Bulan April
Sistem tilang elektronik mulai akan diberlakukan April 2011 nanti. Bagi pemilik kendaraan diimbau segera balik nama untuk menghindari penagihan tilang ke alamat sesuai Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK).
Kamis, 24 Mar 2011 14:20 WIB







































