detikNews
Kombes Yoyol Resmi Menjabat Kapolrestabes Bandung
Kombes Pol Angesta Romano Yoyol resmi menggenggam tongkat komando jabatan Kapolrestabes Bandung. Pria yang akran disapa Yoyol ini mengantikan Kombes Pol Mashudi.
Jumat, 21 Nov 2014 11:31 WIB







































