detikTravel
Tentara Ganteng Berseragam Unik di Vatikan
Vatikan pasti dikunjungi wisatawan yang ingin menikmati wisata religi dan sejarah di Roma, Italia. Namun lebih menyenangkan lagi, di sini traveler bisa melihat para tentara ganteng berseragam unik di sekitar basilika.
Selasa, 03 Des 2013 14:20 WIB







































