Jalan Tol Cibitung-Cilincing Seksi 4 selesai dibangun dan akan beroperasi dalam waktu dekat. Targetnya tol ini dapat dilintasi bulan April atau saat mudik tiba.
Lalu lintas di Jalan Raya Pasar Minggu arah Kalibata, Jaksel, terpantau macet. Kondisi ini dipicu padatnya kendaraan putar balik di dekat Halte Brimob.
Kemacetan terjadi di sejumlah wilayah Jakarta. Hujan juga mengguyur sebagian wilayah Jakarta, para pengendara pun selain kemacetan mereka juga kehujanan.
Lalu lintas (lalin) di ruas Jalan Kampung Melayu Besar, Jakarta Selatan arah ke Tebet terpantau padat pagi ini. Kepadatan terjadi akibat volume kendaraan.