Pabrikan mobil menawarkan banyak program menarik di Jakarta Auto Week 2022. Wuling menawarkan program DP rendah dan Nissan menawarkan diskon hingga Rp 60 juta.
Toyota Veloz menggusur Avanza dari 10 besar posisi mobil terlaris di Indonesia pada Januari 2022. Apakah ini fenomena sesaat atau berlangsung selamanya?
Jika Veloz pada awal kemunculannya hadir sebagai varian teratas dari Avanza, kini Veloz menjadi brand tersendiri di kelas low MPV yang sedikit lebih mewah.