Pada perdagangan kemarin, IHSG berhasil ditutup menguat tipis terbantu aksi beli di menit-menit terakhir di saham-saham seperti BUMI, ASII, UNTR dan BBCA.
Pada penutupan perdagangan Jumat, IHSG berhasil ditutup menguat tipis untuk hari ketiganya secara berturut-turut setelah mengalami perdagangan yang penuh aksi ambil untung.