Persis mengapresiasi langkah tegas Presiden Prabowo Subianto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo atas pemusnahan barang bukti narkoba 214,84 ton.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo kunjungi Pondok Pesantren Langitan untuk tingkatkan sinergi ulama dan umara, jaga kamtibmas, dan perkuat persatuan bangsa.
Ketua MUI Anwar Iskandar mengapresiasi pemusnahan 214,84 ton narkoba oleh Polri. Ini langkah nyata dalam memberantas penyalahgunaan narkoba di Indonesia.