Ada satu lagi tingkah polah dari Joachim Loew, pelatih timnas Jerman. Ia menjilat jari yang sebelum itu tampak dipakainya untuk menyeka hidung alias mengupil!
Cristiano Ronaldo bikin aksi gila lari 32 km/jam dalam laga Euro 2020 Portugal vs Jerman semalam. Kira-kira, aksi seperti Ronaldo ini bakar berapa kalori ya?
Keputusan Prancis tetap memainkan Benjamin Pavard usai sempat tak sadarkan diri banyak dikecam. UEFA juga disorot karena membiarkan hal tersebut terjadi.