detikInet
4 Karya Masyhur Robert Doisneau dalam Google Doodle
Karya fotografer asal Prancis Robert Doisneau diabadikan Google untuk memperingati ulang tahunnya yang ke-100. Hadir dalam bentuk Doodle, adalah foto ciuman dua sejoli yang menjadi karya Doisneau paling populer sepanjang masa.
Senin, 16 Apr 2012 11:31 WIB







































