Perjalanan waktu secara teoritis dimungkinkan, namun belum banyak yang bicara secara matematis bagaimana time travel dapat terjadi. Ini adalah salah satunya.
Tertipu operator bus, gagal naik kereta, dan dipalak biaya mahal sewa mobil, akhirnya Taj Mahal di depan mata. Kemegahannya membayar tuntas derita perjalanan.