"Dengan demikian Gibran nggak bisa dicalonkan karena pendapat bahwa seorang wali kota bisa dicalonkan, hanya didukung 3 dari 9 hakim konstitusi," kata Junimart.
Fahri Hamzah bicara soal kriteria cawapres Prabowo yang telah dibahas koalisinya. Pertama perlambangan upaya meneruskan rekonsiliasi Jokowi dengan Prabowo.
Fahri Hamzah bicara soal anggapan dinasti politik di tengah mencuatnya Gibran di bursa bacawapres 2024. Fahri menilai politik dinasti tidak ada dalam demokrasi.