detikNews
Pengacara: Harta Rp 74 M Milik Gayus, Sudah Diblokir Lama
Kubu Gayus Tambunan menepis dugaan menyembunyikan harta Rp 74 miliar. Sebenarnya uang sebesar itu sudah diblokir pihak kepolisian sejak lama.
Jumat, 18 Jun 2010 11:09 WIB







































