Sejumlah peristiwa terjadi di Jabar hari ini. Mulai dari heboh azan ajakan jihad di Majalengka hingga Gubernur Ridwam Kamil larang wisatawan datang ke Bandung.
Beragam peristiwa terjadi di Jawa Barat, Senin (30/11/2020). Mulai dari tabrakan mautdi Tol Cipali yang menewasakan 10 orang hingga PSBB Bodebek diperpanjang.
Wisatawan yang hendak berkunjung ke kawasan wisata Lembang dari arah Kota Bandung tidak disarankan melalui jalur alternatif melalui Punclut, Ciumbuleuit.