Kejagung menemukan kandungan logam tanah jarang pada smelter swasta yang dirampas terkait kasus korupsi tata niaga timah. Apakah temuan itu bakal diusut?
Wakil Ketua MPR Hidayat Nur Wahid apresiasi Menlu Sugiono atas dukungan terhadap Hamas. Dia menekankan pentingnya perdamaian dan kemerdekaan Palestina.
Presiden Prabowo Subianto menugaskan Jaksa Agung ST Burhanuddin untuk mengoptimalkan pengusutan dugaan penyelundupan logam tanah jarang ke luar negeri.
Menbud Fadli Zon mengapresiasi sarasehan budaya FORHATI, menekankan pentingnya bahasa dan sastra dalam pelestarian budaya Indonesia di era globalisasi.
Wakil Ketua MPR Lestari Moerdijat menekankan pentingnya implementasi UU TPKS untuk perlindungan perempuan dan anak dari kekerasan seksual di tingkat daerah.